KABARRAFFLESIA.com – Pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur nomor urut 1, Helmi Hasan-Muslihan Diding Soetrisno, unggul dari dua paslon lainnya, Rohidin-Rosjonsyah dan Agusrin-Imron.
Dari total 9508 voters, Helmi – Muslihan meraup 55 % suara. Lalu disusul paslon Agusrin-Imron yang memperoleh 32 %.
Paling bawah, paslon Rohidin-Rosjonsyah yang hanya memperoleh 13% suara.
Polling tersebut hingga berita ini diturunkan, masih terus berjalan dan Helmi-Muslihan masih dalam posisi teratas.
[…] Hasil Polling : Helmi – Muslihan Ungguli Paslon Lain […]