Selisih 1 Suara, PAN Kalahkan PPP di Benteng

KABARRAFFLESIA.com – Rafe’i, calon anggota legislatif (Caleg) dari Partai Amanat Nasional (PAN) akhirnya bisa bernafas lega. Pasalnya, hasil pleno tingkat kecamatan memutuskan dia menang Pileg di dapil 3 Bengkulu Tengah (Benteng). Dag dig dug sempat dirasakan Rafe’i. Bagaimana tidak, selisih perolehan PAN dengan PPP hanya 1 suara. PAN memperoleh 2.022 suara, sementara PPP meraih 2.021 … Lanjutkan membaca Selisih 1 Suara, PAN Kalahkan PPP di Benteng